Rabu, 06 Februari 2013

Ungkapan - Terimakasih

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh...


Pada bagian ini, anda akan belajar bagaimana mengungkapkan rasa terima kasih dalam bahasa Jepang. Misalnya ketika seseorang memberikan sesuatu kepada anda? Atau seseorang melakukan hal yang baik terhadap anda? Di dalam bahasa Jepang ada beberapa cara yang dapat digunakan untuk mengungkapkan situasi tersebut. Berikut adalah ungkapan terima kasih yang biasa digunakan:

Ungkapan Terima Kasih

Terima kasih.: Doomo.
  ????
: Arigatoo.
  ??????
: Arigatoo gozaimasu.
  ???????????
Terima kasih banyak.: Doomo arigatoo.
  ?????????
: Doomo arigatoo gozaimasu.
  ??????????????
Catatan:
�  "Doomo" digunakan pada situasi santai atau informal, sedangkan "doomo arigatoo gozaimasu", digunakan pada situasi formal.


Respond Atas Ungkapan Terima Kasih

Terima kasih kembali

: Iie.
  ????
: Iie, doo itashimashite.
  ?????????????
: Kochira koso.
  ??????
Catatan:
�  "Iie, doo itashimashite" lebih sopan dari "Iie". "Kochira koso" secara harfiah mempunyai arti "saya yang seharusnya berterima kasih".


Latihan Percakapan:


Dialog 1
A: 
 
Kore, doozo. Omiyage desu.
??????????????
Ini silakan. Oleh-oleh.
B:Watashi ni desu ka.
????????
Untuk saya?
A:Hai, soo desu.
????????
Iya, begitu.
B:Doomo arigatoo.
?????????
Terima kasih.
A:Iie, doo itashimashite.
?????????????
Sama-sama.
Catatan:
�  "Kore, doozo" digunakan ketika memberikan sesuatu kepada seseorang. Partikel "ni" sesungguhnya mempunyai banyak arti, namun dalam konteks kalimat "watashi ni desu ka", partikel ni berarti "untuk atau kepada".



Dialog 2
A:  Kinoo wa arigatoo
gozaimashita.
????????????????
Terima kasih (atas yang) kemarin.
B:
 
Kochira koso.
??????
Sama-sama.
 Catatan:
�  "arigatoo gozaimashita" adalah bentuk lampau dari arigatoo gozaimasu.

Kosakata
:
� Kore (??) : Ini
� Doozo (???) : Silakan
� Omiyage (????) : Oleh-oleh
� Kinoo (???) : Kemarin


Prev(Ungkapan - Permintaan Maaf)
Next(Ungkapan - Menyambut Tamu)

Ke Materi Awal

Source: ( http://www.freejapanese.org/media.php?module=detailmateri&id=64 )

Tidak ada komentar:

Posting Komentar