Jumat, 07 Desember 2012

Program konversi uang lembar di java

Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakaatuh....

sahabat pembaca Zazuly's Blog, pada postingan pemrograman java kali ini saya akan memberi source code,
Sebuah Program yg akan Mengonversi uang dalam angka masukan ke beberapa lembar uang,,

oke silahkan copy code dibawah ini dan paste di text editor, notepad atau notepad++(jika ada), pastikan sobat  Zazuly's Blog sudah menginstall JDK dan men setting PATH nya,,kalau belum klik link dibawah,
Cara Setting JDK

trus simpen dengan nama "konversiuang.java" trus compile di CMD
dengan perintah "konversiuang.java", untuk menjalankan program silahkan jalankan dengan perintah "java konversiuang".



SOURCE CODE :
import java.util.Scanner;

public class konversiuang{

public static void main (String[] args){

//Memasukan Data Dari Pengguna

System.out.printf("Masukan pecahan uang : ");

Scanner pecahan = new Scanner(System.in);

int uang = pecahan.nextInt();

//Operasi Konversi uang kebeberapa pecahan

int seratusribu = uang / 100000;

uang = uang - seratusribu *100000;

int limapuluhribu = uang / 50000;

uang = uang - limapuluhribu *50000;

int duapuluhribu = uang / 20000;

int sepuluhribu = uang / 10000 % 2;

int limaribu = uang / 5000 % 2;

int seribu = uang / 1000 % 5;

int koin = uang / 100 % 10;

//Menampilkan Data Hasil Konversi

System.out.println(seratusribu+ " lembar seratus ribuan");

System.out.println(limapuluhribu+ " lembar lima puluh ribuan");

System.out.println(duapuluhribu+ " lembar dua puluh ribuan");

System.out.println(sepuluhribu+ " lembar sepuluh ribuan");

System.out.println(limaribu+ " lembar lima ribuan");

System.out.println(seribu+ " lembar seribuan");

System.out.println(koin+ " uang koin");

}

}



Cukup sampai sini dulu posting posting kali ini  Program konversi uang lembar di java  tentang semoga bermanfaat dan selamat mecoba

Tidak ada komentar:

Posting Komentar